Feb 26, 2007

maafkan aku...hatiku...

kadang yang namanya rasa suka itu membutakan semua indera...kita jadi melakukan hal-hal di"luar" batas "kewajaran"...bener-bener jadi gak waras...pengennya merusak aja...tanpa sadar kalo yang kita "rusak" bukan hanya orang lain...tapi "hati" kita sendiri pun kita koyak-koyak...

Feb 10, 2007

ketika aku menampar mukaku sendiri...

manusia dianugerahi Yang Maha Kaya dengan akal! sesuatu yang tidak dipunyai mahluk lain di dunia ini... dengan harapan akan digunakan untuk berpikir-berpikir dan terus berpikir...mengembangkan apa yang dia punya untuk kehidupannya...

apa hubungannya dengan menampar muka sendiri?
jelas! sangat erat kaitannya dengan menampar muka sendiri... menampar muka sendiri bisa kita artikan membuat malu diri sendiri...membuat malu diri sendiri artinya bertindak, berucap ataupun melakukan sesuatu tanpa berpikir panjang...atau lebih singkatnya, kita tidak menggunakan akal
kita!!!


Feb 9, 2007

hehehehe

(mari kita tertawa sejenak)
hehehehe...

buat semuanya, (maaf) sudah menghilang,,,
tapi saya suka itu....

buat anak ayam, welcome back.
miss u so in here....
foto mu mau gak ditampilin? kalo mau bilang yah..
kirim ke imelku...asap.
gak usah malu, narsis itu biasa....

(cukup intronya)

inti,
................( males ah)

penutup,
banyak yang terjadi belakangan ini. dan semuanya begitu berarti
makasih semuanya, walau marah masih berkecamuk di dalam sini( kepala tentunya)

Feb 4, 2007

lagu...my rbt

hatiku...takkan bisa ku berdusta...
cinta ini memang untuk dirimu...dan untuk dirinya...
dan bila...antara kita menghilang...tak kembali untuk slama-slamanya...
tak mungkin ku sendiri...
ku cari lagi...

akhirnya...

pertama...saya mo minta maaf dulu ma author satunya...sang pencatat...atas kekhilafanku tak menulisi blog ini untuk waktu yang sangaaat lama...saya mengakuinya dengan betina, klo tak bisa disebut jantan, bahwa saya telah bersalah melanggar janji pada anda sang pencatat....
ke depannya...mudah2an, saya bisa terus selamat dan sehat walafiat untuk melanjutkan misi menulisi blog ini dengan tulisan-tulisan yang entah berguna atau tidak...amin!

apa yang terjadi pada dunia anak ayam beberapa tahun ke belakang cukup penuh warna, ada merah, kuning, hijau...di langit yang biru...yang jelas, akhir-akhir ni anak ayam menyadari beberapa hal:
1. anak ayam tak pernah benar2 mendengarkan...dan anak ayam sangat menyesalinya...padahal dari dulu anak ayam telah bertekad untuk menjadi pendengar yang baik, sejak anak ayam bertekad untuk menutup mulutnya yang sinis ini rapat2...
2. anak ayam tak pernah benar2 memikirkan orang lain...dan anak ayam sangat kesepian karenanya...padahal, mungkin, ada banyak orang yang pernah berlalu di kehidupan anak ayam sangat memikirkan dirinya...(but i'm still asking, benarkah ada?)...
3. anak ayam tak tahu tujuan hidupnya...padahal anak ayam takkan terus jadi anak ayam...dan diumur yang sudah tidak muda lagi, kalau tidak mau dibilang sudah tua, anak ayam merasa sudah tak sanggup lagi berlomba dengan waktu
...
4. anak ayam selalu mengeluh...terbukti dengan ditulisnya blog ini...

anak ayam yang payah...